Blog - Hunian Terjangkau dan Strategis Tenjo

BLOG

Cari Perumahan Bogor yang Terjangkau untuk Keluarga? Sentra Hills Tenjo Solusinya!

Perumahan Bogor – Ketika Anda lelah beraktivitas seharian dan kemudian sampai di rumah, pernahkah Anda mengatakan “Home sweet home”?

Pepatah tersebut menyiratkan bahwa rumah adalah tempat yang paling nyaman bagi kita untuk beristirahat atau menghabiskan waktu luang setiap harinya, terlebih lagi ketika kita sudah berkeluarga.

Bagi sebuah keluarga, rumah adalah istana yang harus dijaga dan dirawat dengan baik agar bisa tetap selalu merasa nyaman di dalamnya.

Hal ini lah yang membuat banyak pengembang properti mengembangkan perumahan untuk keluarga dengan spesifikasi yang bagus untuk keluarga.

Salah satu properti yang pas untuk keluarga adalah Sentra Hills Tenjo yang dikembangkan di kawasan Tenjo, Bogor.

Perumahan Bogor ini juga memiliki harga yang terjangkau, lho! Pengembangnya mengerti akan kebutuhan keluarga yang semakin banyak, sehingga harga terjangkau dari Sentra Hills Tenjo ini cocok untuk Anda!

Ingin tau spesifikasi lainnya dari hunian strategis dan terjangkau Tenjo ini? Yuk simak ulasan lengkapnya di bawah ini!

Sentra Hills Tenjo, Perumahan Bogor yang Ramah Budget untuk Anda dan Keluarga

Menawarkan kualitas hunian terbaik di Bogor. Tenjo mulai berkembang menjadi kawasan yang ramai serta strategis dengan berbagai pusat fasilitas umum di sekitarnya.

Bukan hanya itu, Sentra Hills Tenjo juga memiliki akses kemana saja. Perumahan Bogor yang masih tergolong baru ini bisa memanjakan keluarga dengan aksesibilitasnya yang baik.

Anda hanya perlu menempuh perjalanan dalam waktu yang singkat untuk sampai di stasiun KRL Tenjo, yang merupakan sarana transportasi umum yang terintegrasi.

Anda dan keluarga bisa bepergian jarak jauh dengan berbagai macam transportasi umum yang tersedia dengan waktu yang lebih singkat dan tentunya lebih efisien.

Lokasi yang strategis juga bisa memanjakan sang buah hati untuk bermain. Dengan lokasinya yang strategis, Sentra Hills Tenjo kini menjadi hunian dengan konsep T.O.D atau Transit Oriented Development.

Selain stasiun, Sentra Hills Tenjo berada tepat di rencana pembangunan Tol Serpong-Balaraja tepatnya pada pintu Tol Jambe yang berjarak 15 menit.

Jika Anda adalah bagian dari keluarga yang memiliki mobilitas tinggi, maka Sentra Hills Tenjo adalah perumahan di Bogor yang sangat cocok untuk Anda jadikan tempat tinggal bersama keluarga.

Aksesibilitasnya dari Sentra Hills Tenjo sangatlah baik ke berbagai fasilitas umum. Bukan hanya aksesibilitasnya, hunian strategis dan terjangkau Tenjo ini juga memiliki harga yang sangat ramah untuk keluarga masa kini.

Anda bisa merasakan fasilitas lengkap di Sentra Hills Tenjo dengan harga dibawah 300 jutaan saja! Sebagai orang tua yang hidup di masa modern, maka pengaturan budget untuk urusan rumah tangga juga sangat dibutuhkan.

Terdapat 3 tipe berbeda di kawasan ini. Tipe 24-66 memiliki harga mulai Rp 168 jutaan saja lho! Tidak jauh berbeda, Tipe 36-66 hanya dibandrol dengan harga mulai Rp 264 jutaan!

Sementara Tipe 36-72 bisa Anda miliki dengan harga mulai Rp 323 jutaan saja lho! Rumah super strategis dengan spesifikasi menarik di tengah kota seharga 300 jutaan merupakan harga yang sangat terjangkau, bukan?

Ayo pesan unit Sentra Hills Tenjo, hunian strategis dan terjangkau Tenjo yang cocok untuk keluarga. Hubungi digital sales consultant dari kami untuk informasi dan pemesanan lebih lanjut. Kami juga menyediakan rekomendasi perumahan Bogor berkualitas lainnya untuk referensi Anda! (GYS)

Kami menyediakan rekomendasi hunian strategis dan terjangkau Tenjo dan kawasanlainnya untuk keluarga Anda. (GYS)

 

 

imgWAchatYuk wa
up